Bus Gunung Harta: Agen, Rute, Jadwal + Harga Tiket Agustus 2023

Gunung Harta merupakan sebuah perusahaan yang bergerak dalam bidang transportasi darat dan melayani perjalanan antar kota dan provinsi.

Harga tiket bus Gunung Harta tergolong cukup terjangkau sehingga banyak dipilih oleh para penumpang.

Harga Tiket Bus Gunung Harta
Harga Tiket Bus Gunung Harta

Selain itu, trayek perjalanan yang tersedia juga cukup beragam dan armada yang digunakan sangat berkualitas sehingga mampu memenuhi kebutuhan para penumpang.

Bus ini beroperasi dari pagi hingga sore sehingga Anda bisa memilih waktu keberangkatan secara lebih leluasa.

Fasilitas Bus Gunung Harta

Perusahaan bus Gunung Harta sudah berdiri sejak tahun 1993.

Meskipun menawarkan harga yang cukup terjangkau, namun bus ini dilengkapi dengan berbagai fasilitas yang memadai.

Untuk armadanya sendiri, bus ini dilengkapi dengan beberapa fasilitas sebagai berikut:

  • AC
  • Audio
  • USB Charger
  • Lampu baca
  • Ruang merokok
  • Toilet
  • AC
  • TV LED

Selain menyediakan fasilitas lengkap pada armada yang digunakan, bus Gunung Harta juga menyediakan fasilitas lain seperti sistem pemesanan online, sehingga penumpang bisa melakukan pengecekan harga sebelum keberangkatan secara lebih akurat.

Anda bisa langsung mengakses website resmi bus Gunung Harta di www.gunungharta.com untuk mengecek ketersediaan armada, harga, dan melakukan pemesanan.

Dengan adanya akses yang mudah seperti ini, Anda bisa mengaksesnya dari mana saja sesuai kebutuhan.

Baca juga :

Fasilitas ini tentu sangat cocok bagi Anda yang sibuk dan tidak bisa keluar untuk memesan tiket bus.

Setelah melakukan pemesanan, Anda hanya perlu menyerahkan bukti pemesanan pada saat keberangkatan untuk ditukar menjadi tiket asli.

Semua fasilitas tersebut ditawarkan untuk memberikan kenyamanan bagi para penumpang.

Hal inilah yang menjadi salah satu keunggulan bus Gunung Harta sehingga banyak dipilih.

Armada yang digunakan selalu dibersihkan dan mendapatkan perawatan secara rutin sehingga bisa dipastikan berkualitas dan aman untuk perjalanan.

Bus ini melayani rute perjalanan yang cukup beragam, mulai dari Jakarta, Malang, Solo, Blitar, Banyuwangi, Bali, dan Kediri.

Memiliki kantor pusat di Bali, bus Gunung Harta juga sering memberikan potongan harga untuk periode tertentu.

Dengan begitu, Anda bisa mendapatkan harga spesial yang lebih murah. Anda bisa mengecek ketersediaan diskon pada halaman website resminya.

Menggunakan Bus Gunung Harta membuat perjalanan Anda akan terasa lebih aman dan cepat hingga sampai tujuan.

Jadwal + Harga Tiket Bus Gunung Harta Terbaru

Melakukan perjalanan darat tentu mengharuskan Anda melakukan banyak persiapan mulai dari barang bawaan hingga transportasi yang akan digunakan.

Tersedia berbagai macam pilihan harga tiket bus Gunung Harta. Hal tersebut dilakukan agar Anda bisa memilih tarif yang sesuai dengan anggaran yang dimiliki.

Setiap harga tiket menawarkan fasilitas yang berbeda. Armada yang digunakan pun cukup beragam. Berikut daftar harganya:

1. Dari Bogor

Tujuan (Dari – Ke)Harga Tiket
Bogor – MadiunRp207.000
Bogor – PonorogoRp207.000
Bogor – MalangRp317.000
Bogor – KediriRp265.000
Bogor – PasuruanRp317.000
Bogor – TubanRp280.000
Bogor – SurabayaRp305.000
Bogor – ProbolinggoRp317.000
Bogor – YogyakartaRp189.000
Bogor – TulungagungRp265.000
Bogor – JemberRp364.000
Bogor – BanyuwangiRp381.000
Bogor – KlatenRp189.000
Bogor – SoloRp189.000

2. Dari Jakarta

Tujuan (Dari – Ke)Harga Tiket
Jakarta – KlatenRp175.000
Jakarta – BlitarRp285.000
Jakarta – JemberRp343.000
Jakarta – LumajangRp331.000
Jakarta – YogyakartaRp175.000
Jakarta – ProbolinggoRp317.000
Jakarta – MalangRp305.000
Jakarta – MadiunRp190.000
Jakarta – PasuruanRp305.000
Jakarta – PonorogoRp190.000
Jakarta – SemarangRp175.000 (VIP)
Rp220.000 (Executive)
Jakarta – SurabayaRp292.000
Jakarta – BanyuwangiRp360.000
Jakarta – TubanRp273.000
Jakarta – KediriRp225.000 (VIP)
Rp230.000 (Executive)
Jakarta – TulungagungRp225.000
Jakarta – GresikRp292.000
Jakarta – KudusRp220.000
Jakarta – LasemRp230.000
Jakarta – SoloRp175.000 (VIP)
Rp220.000 (Executive)
Jakarta – PrambananRp175.000
Jakarta – GemolongRp175.000

3. Dari Bandung

Tujuan (Dari – Ke)Harga Tiket
Bandung – MalangRp282.000
Bandung – SurabayaRp260.000
Cimahi – SurabayaRp265.000
Cimahi – MalangRp285.000

4. Dari Tangerang

Tujuan (Dari – Ke)Harga Tiket
Pasar Kemis – Tangerang – TubanRp283.000
Pasar Kemis – Tangerang – SurabayaRp305.000
Pasar Kemis – Tangerang – SoloRp175.000
Pasar Kemis – Tangerang – PonorogoRp192.000
Pasar Kemis – Tangerang – MalangRp317.000

5. Dari Denpasar

Tujuan (Dari – Ke)Harga Tiket
Denpasar – KediriRp235.000
Denpasar – SemarangRp273.000
Denpasar – TulungagungRp251.000
Denpasar – BlitarRp250.000
Denpasar – YogyakartaRp273.000
Denpasar – JemberRp87.000 (Ekonomi dan ATB)
Denpasar – MalangRp207.000
Denpasar – SurabayaRp189.000

6. Rute Lainnya

Tujuan (Dari – Ke)Harga Tiket
Purwokerto – MalangRp127.000 (Patas AC)
Malang – YogyakartaRp121.000 (Patas AC)
Purwokerto – SoloRp72.000
Purwokerto – YogyakartaRp62.000
Malang – PurwokertoRp132.000 (Patas AC)

Note :

  • Untuk bus Scania atau type 0500R, harga tiket di tambah Rp 10 ribu dari daftar tabel yang ada di atas.
  • Tarif bus yang bisa berubah sewaktu-waktu tanpa pemberitahuan.
  • Pada hari libur nasional harga tiket akan mengalami perubahan.

Jadwal Keberangkatan Bus Gunung Harta

Agar tidak ketinggalan bus, Anda harus datang tepat waktu. Untuk itu sangat penting memperhatikan jadwal keberangkatan dengan baik.

Disarankan untuk datang 30 menit sebelum keberangkatan agar bisa mempersiapkan diri. Berikut jadwalnya:

Tujuan (Dari – Ke)Berangkat
Jember – Denpasar08.00, 11.00, 19.00, 20.30
Tangerang – Malang12.00
Tangerang – Surabaya12.00
Malang – Bogor13.00
Malang – Jakarta13.00
Pasar Rebo – Surabaya14.00
Pasar Rebo – Malang14.00
Surabaya – Jakarta14.00
Surabaya – Bogor14.00
Jakarta – Surabaya14.00
Denpasar – Solo14.00
Jakarta – Tuban14.00
Denpasar – Semarang14.00
Jakarta – Malang14.00
Purwokerto – Malang14.00
Denpasar – Jogja14.00
Karawang – Malang15.00
Karawang – Surabaya15.00
Malang – Jogja17.00
Denpasar – Malang17.00
Denpasar – Surabaya17.00
Malang – Purwokerto17.00

Untuk mengetahui informasi detail mengenai harga tiket bus Gunung Harta dan ketersediaannya, Anda bisa langsung menghubungi pihak agen tiket bus Gunung Harta.

Persiapkan keberangkatan sejak jauh hari agar Anda bisa lebih nyaman saat perjalanan.

TIPS

Sebelum menaiki bus Gunung Harta ini, kami punya tips-tips menarik agar perjalanan anda lebih nyaman, aman, dan menyenangkan.

  • Pahami seluk beluk terminal.
  • Mengetahui lokasi loket bus Gunung Harta yang akan anda gunakan.
  • Selalu waspada dan jangan pernah pasang muka bingung.
  • Membawa barang secukupnya.
  • Jawab dengan sopan dan tegas bila bertemu calo.
  • Silakan berbaur atau bergabung dengan penumpang lain.
  • Memiliki alternatif PO lain.
  • Bila ingin menikmati suasana perjalanan pilihlah kursi depan.
  • Siapkan obat-obatan seperti minyak kayu putih, antimo dan kantong plastik jika anda tipe orang yang mudah mabuk perjalanan.

Demikianlah harga tiket bus Gunung Harta beserta jadwalnya yang bisa dijadikan referensi apabila ingin bepergian ke kota tujuan anda.

Tapi selama masa pandemi, pastikan Anda tetap memperhatikan protokol kesehatan agar perjalanan tetap nyaman dan selamat sampai tujuan.

Leave a Comment