10 Rental Mobil Semarang Terdekat √ Lepas Kunci √ 24 Jam √ Murah

Rental Mobil Semarang – Semarang adalah kota terbesar di Jawa Tengah. Selain menjadi pusat bisnis, juga menjadi salah satu destinasi tujuan wisata.

Rental mobil di Semarang bisa menjadi jujukan untuk perjalanan Anda sewaktu berada di Kota Lumpia ini, baik untuk liburan atau perjalanan dinas.

Rental Mobil Semarang
Rental Mobil Semarang

Dalam memiliki rental mobil, kepuasan pelanggan adalah hal yang harus jaga dan pertahankan oleh jasa rental.

Dengan memberikan pelayanan yang profesional dan rutin melakukan perawatan pada kendaraan akan menjadikan nilai plus terhadap jasa tersebut.

Rekomendasi 10 Rental Mobil Semarang

Semua rental akan berlomba-lomba menawarkan kualitas terbaik mereka kepada konsumen baru, seperti pelayanan cepat tanggap, on call 24 jam, pengemudi ramah dan sebagainya.

Namun, tidak semua rental memenuhi pelayanan yang mereka janjikan. Tidak sedikit yang justru mengecewakan.

Beberapa rental dianggap mengecewakan karena promosi mereka tidak sesuai dengan fakta di lapangan.

Baca juga :

Padahal, konsumen sudah berharap lebih, namun yang diberikan tidak sesuai harapan. Jasa rental seperti ini yang biasanya membuat konsumen jengkel dan beralih memilih yang lain.

Sebagai konsumen lama, tidak cukup sulit menemukan jasa travel yang sudah mereka anggap terpercaya. Tapi sebagai konsumen baru, lebih baik untuk memilih dengan tepat agar tidak dikecewakan.

Berikut 10 rekomendasi rental mobil di Semarang yang bisa menjadi pilihan alternatif perjalanan Anda:

1. Suket Rent Car

  • Alamat : Jalan Borobudur Timur X, Kembangarum, Kecamatan Semarang Barat, Kota Semarang, Jawa Tengah
  • Jam Buka : 24 Jam
  • Nomor Telepon : 0813 2641 4260
  • Harga : mulai Rp 300.000

Suket Rent Car memiliki armada yang terawat, sehingga perjalanan dijamin nyaman karena kendaraan tidak akan mogok.

Memiliki armada seperti Alphard Transformer, Fortuner, Innova Reborn, Sienta, Avanza, Baleno Hatchback, Agya, Hiace. Selain itu, juga menyediakan pelayanan dengan atau tanpa supir.

Jika menggunakan pengemudi sewa, semua tim River terpilih dan berpengalaman membawakan kendaraan bertahun-tahun.

Ciri khas Suket Rent Car adalah semua pengemudi berseragam batik. Mereka selalu wangi, ramah, dan hafal semua rute perjalanan, cocok untuk perjalanan apa pun.

2. Semberani Rent Car

  • Alamat : Jalan Kintelan Baru nomor 32B, Bendungan, Kecamatan Gajahmungkur, Kota Semarang, Jawa Tengah
  • Jam Buka : 24 Jam
  • Nomor Telepon : 0823 2822 1020
  • Harga : mulai Rp 250.000

Semberani Rent Car adalah jasa dengan harga terjangkau, mulai Rp 250 ribu.

Menyewakan kendaraan prima untuk memenuhi berbagai kebutuhan transportasi para konsumen.

Melayani antar jemput bandara juga, lho, dengan sistem sewa per 6 jam, 12 jam, atau full day.

Tarif tersebut berlaku untuk dalam kota, sedangkan untuk di luar kota akan dikenakan biaya lagi sesuai dengan kota yang dituju. Harga rental yang tertera tidak termasuk tol, makan, parkir, dan hotel pengemudi.

3. Semar Rent Car

  • Alamat : Gedung Astagina Akpol, Jalan Sultan Agung, Candi Baru, Gajahmungkur, Kecamatan Gajahmungkur, Kota Semarang, Jawa Tengah
  • Jam Buka : Senin – Sabtu (Jam 05.00 – 11.30), Minggu (Jam 05.00 – 00.00)
  • Nomor Telepon : 0813 2521 2803
  • Harga : mulai Rp 300.000

Rental ini cukup dikenal masyarakat Kota Semarang. Memiliki pelayanan yang cepat tanggap. Semua unit kendaraan terawat.

Pengemudi selalu menunjukkan sopan santun dan sangat hafal jalan. Siap membantu semua keperluan mobilitas Anda.

Melayani perjalanan dengan keluarga, anak-anak, teman, dan kerabat untuk di dalam dan luar kota.

4. Anugerah Rent Car

  • Alamat : Jalan Klipang Raya No.14/ No 10, Sendangmulyo, Kecamatan Tembalang, Kota Semarang, Jawa Tengah
  • Jam Buka : 24 Jam
  • Nomor Telepon : 0812 8852 4015
  • Harga : mulai Rp 250.000

Melayani sewa mobil lepas kunci harian, mingguan, atau bulanan. Cocok digunakan untuk keperluan sehari-hari.

Melayani sewa kendaraan untuk pribadi, dinas, kementerian, perusahaan, dan semuanya. Pelayanan dibuka 24 jam tanpa hari libur untuk menunjang perjalanan Anda agar lebih nyaman dan cepat.

5. Ranggawarsita Rent Car

  • Alamat : Jalan Soekarno Hatta nomor 10, Sawah Besar, Kecamatan Gayamsari, Kota Semarang, Jawa Tengah
  • Jam Buka: Setiap Hari (Jam 07.00 – 19.00)
  • Nomor Telepon : 0822 2515 0321
  • Harga : mulai Rp 300.000

Rental satu ini terkenal dengan jasa persewaan bus. Ranggawarsita melayani jasa sewa bus dengan harga yang relatif terjangkau jika dibanding dengan lainnya.

Pelayanan dan keamanan bertransaksi menjadi garansi yang diprioritaskan kantor sewa di kawasan perkotaan Semarang ini.

Bisa jadi alternatif rental mobil di Semarang untuk keperluan mobilitas skala besar, seperti ziarah wali songo, rekreasi, wisata, family gathering, study tour dan lainnya.

Rental ini menyediakan pengemudi yang berpengalaman dan hafal sebagian besar rute perjalanan.

6. Jawa Rent Car

  • Alamat : Jalan Sumurboto II nomor 9, Sumurboto, Kecamatan Banyumanik, Kota Semarang, Jawa Tengah
  • Jam Buka: 24 Jam
  • Nomor Telepon: 0813 9239 4530
  • Harga : mulai Rp 300.000

Rental dengan pelayanan dan manajemen terbaik. Harga sewa cukup mulai Rp 300 ribu sudah bisa mendapatkan mobil yang cocok untuk digunakan keperluan sehari-hari.

Jawa Rent Car melayani kebutuhan sewa mobil jam, harian, atau bulanan, juga melayani rental secara kontrak sesuai kebutuhan.

Melayani sewa kebutuhan mendadak seperti jika kendaraan Anda mogok dan butuh dijemput. Cukup dengan telepon atau menghubungi melalui WhatsApp, pengemudi akan siap menjemput.

7. Arbi Rental Sewa Mobil

  • Alamat : Jalan Sidomukti I nomor 5, Muktiharjo Kidul, Kecamatan Pedurungan, Kota Semarang, Jawa Tengah
  • Jam Buka : Setiap Hari (Jam 07.00 – 00.00)
  • Nomor Telepon : 0811 2682 222
  • Harga : mulai Rp 300.000

Arbi Rental memiliki pengelolaan perusahaan yang cukup profesional.

Semua armada tersedia di kantor, sehingga para penyewa bisa datang dan langsung memilih kendaraan yang cocok dan sesuai kebutuhan.

Selain itu, juga melayani konsultasi melalui online dengan syarat sewa tidak berbelit-belit.

8. Mitra Rent Car

  • Alamat : Jalan Durian Raya nomor 21, Srondol Wetan, Kecamatan Banyumanik, Kota Semarang, Jawa Tengah
  • Jam Buka : 24 Jam
  • Nomor Telepon : 0811 2917 001
  • Harga : mulai Rp 200.000

Mitra Rent Car menyediakan sewa mobil dengan harga mulai Rp 200 ribu. Kendaraan yang cukup lengkap.

Cocok disewa berbagai kegiatan seperti rapat kerja, berwisata, ziarah, pengantin, acara keluarga, dan semacamnya.

Pelayanan ramah dan profesional bisa melayani 24 jam nonstop melalui telepon.

9. Mukti Rent Car

  • Alamat : Jalan Lodan Raya nomor 7, Bandarharjo, Semarang Utara, Kota Semarang, Jawa Tengah
  • Jam Buka : Senin – Minggu (Jam 06.00 – 23.00)
  • Nomor Telepon : 0813 2681 8044
  • Harga : mulai Rp 225.000

Sewa kendaraan penumpang atau kendaraan mini bus, sehingga bisa dipilih untuk menemani perjalanan wisata, keperluan dinas, ziarah, acara keluarga, dan semacamnya.

Sewa mobil dengan driver berpengalaman dan sopa serta melayani antar jemput seperti di bandara, stasiun dll.

Penumpang 5 orang durasi 1 hari tarif mulai 225.000 + driver 100.000 untuk perjalanan dalam kota. Tambah Rp 50 ribu untuk perjalanan luar kota.

10. Dyan Transport

  • Alamat : Jalan Ngesrep Tim V, Pedalangan, Kecamatan Banyumanik, Kota Semarang, Jawa Tengah
  • Jam Buka : 24 Jam
  • Nomor Telepon : 0822 2026 5388
  • Harga : mulai Rp 300.000

Dyan Transport adalah penyedia rental mobil di Semarang yang bisa untuk disewa harian, mingguan, atau bulanan.

Selain itu, juga menyediakan paket tour wisata buat warga luar Kota Semarang yang ingin menghabiskan waktunya untuk bersenang-senang tapi bingung lokasi mana yang harus dikunjungi.

Sopan santun dan ramah adalah hal wajib yang harus dilakukan para pengemudi di Dyan Transport.

Semarang sebagai Ibukota Provinsi Jawa Tengah sangat layak sebagai tempat destinasi liburan. Selain itu, Semarang juga sering menjadi tujuan bisnis atau perjalanan dinas.

Maka dari itu, pilihlah jasa rental mobil di Semarang yang sudah berpengalaman dan terpercaya agar perjalanan anda menyenangkan.

Leave a Comment